Breaking

Post Top Ad

1/26/2022

Menjawab Kelangkaan Pupuk APDESI Mengadakan Studi Banding Tentang Penggunaan Pupuk Organik di Kota Bandung

Situbondo, pojokpudak.com


Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) mengadakan studi banding tentang penggunaan pupuk organik di Kota Bandung, Jawa Barat. Guna memberikan manfaat kepada masyarakat utamanya para petani dalam menjawab kelangkaan pupuk . 


" Belajar Pertanian Organik, untuk menjawab kelangkaan pupuk, kita Apdesi belajar mandiri, yang penting kita memberikan manfaat kepada masyarakat ini urusan pemerintahan Desa, karena penggunaan pupuk organik sangat bermanfaat dan hasil nya bagus "ujar Samsuri Abbas. Sekretaris APDESI Kabupaten Situbondo. Rabu (26/01/2022). 


Samsuri, sapaan akrab pria yang juga Kepala Desa Curah Cottok Kecamatan Kapongan ini mengatakan bahwa penggunaan pupuk kimia dapat merusak tanah dibandingkan dengan pupuk organik yang bisa menghasilkan tanaman lebih bagus. 


" Pupuk kimia merusak tanah, kita kembali kepada alam dengan organik toh hasilnya lebih bagus dari pupuk kimia, makanya kami belajar ke kota Bandung, belajar Pertanian organik " Pungkasnya. (Za/Dyo)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad

your ads