Gresik, pojokpudak.com
Bentuk kepedulian dan ketanggapan Danramil 0817/02 Wringinanom Kapten Inf Prasetyo Edi Tunggal, Pimpin dalam membantu perbaiki rumah warga masyarakat korban terkena puting beliung.
Anggota TNI - POLRI bersama Perangkat Desa dan warga gotong royong, membantu perbaikan rumah warga yang diterjang angin puting beliung di Desa Pasinan Lemah Putih. Kecamatan Wringinanom. Kabupaten Gresik, Rabu (15/1/2020) Pukul 16.45 Wib.
Danramil 0817/02 Wringinanom Kapten Inf Prasetyo Edi Tunggal mengatakan, kegiatan ini merupakan perwujudan empati terhadap korban yang terkena dampak angin puting beliung. “Ini juga merupakan kewajiban kami anggota TNI, dan juga bentuk kepedulian sosial,” ujarnya.
Adapun yang diterjang puting beliung, adalah milik rumah Kasian yang beralamat GG. Kamboja, RT 10/RW 03 Dusun Pasinan Desa Pasinan Kecamatan Wringinanom Kabupaten Gresik.
Kerugian Matrial di perkirakan kurang lebih 10 juta dan Kerugian Jiwa Nihil. Tegasnya.
Rumah warga di desa setempat rusak terkena bencana alam angin puting beliung. Akibatnya genteng dan bagian atap rumah warga mengalami kerusakan, sehingga kami perlu untuk membantu lakukan perbaikan,” katanya.
Perbaikan dilakukan oleh TNI - POLRI bersama Perangkat Desa dan warga itu terhadap atap-atap rumah warga yang porak-poranda, akibat musibah yang menimpa. Sebelumnya, anggota Koramil 0817/02 Wringinanom, telah membantu warga lakukan pembersihan sejumlah pohon yang tumbang dan menghalangi jalan desa. Tambahnya. (Dyo)
Post Top Ad
1/16/2020
Home
Koramil 0817/02 Wringinanom
Danramil 0817/02 Wringinanom Kapten Inf Prasetyo Edi Tunggal, Pimpin Perbaiki Rumah Korban Puting Beliung
Danramil 0817/02 Wringinanom Kapten Inf Prasetyo Edi Tunggal, Pimpin Perbaiki Rumah Korban Puting Beliung
Tags
Koramil 0817/02 Wringinanom#
Share This

About Dyo
Koramil 0817/02 Wringinanom
Label:
Koramil 0817/02 Wringinanom
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Post Top Ad
your ads
Author Details
pojokpudak.com, bertekad memberikan inspirasi berita daerah teraktual untuk rakyat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar